Berita Terkini

SOBAT PEMILU 2019

Dalam usaha menambah partisipasi pemilih di kalangan pemuda milenial,  para Duta Pemilu yang merupakan sekumpulan pemuda milenial yang turut serta ikut dalam mensukseskan pemilu 2019 yang juga bagian dari perpanjangan tangan KPU.
Dalam hal meningkatkan ketertarikan para pemuda milenial, Duta Pemilu membuat event menarik yang dikhususkan untuk para sobat-sobat milenial yang berumur 17-25 tahun, yang nantinya akan dipilih 10 orang sobat yang telah memenuhi syarat menjadi seorang Sobat Peduli Pemilu.
Tentunya dengan beragam hadiah menarik dan ilmu yang bermanfaat seputar Pemilu yang bakal diterima.
Dan nantinya juga akan menjadi sobat atau figur yang bakal membantu menyebarkan informasi pada semua kalangan yang akan memilih pada 17 April 2019. 
info pendaftaran dapat dibuka pada alamat di bawah ini :

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 644 kali